Sabtu, 06 Juni 2009

Boharen, Kampung

Nama toponim kampung tradisional di Kotagede, yang terletak di seblah Timur Pasar Gede, termasuk dalam wilayah administratif Kelurahan Purbayan. Sebutan Buharen, diduga berasal dari dari kata buchari (bahasa Arab), yang oleh lidah orang Jawa lebih mudah diucapkan ‘buhari’. Kampung yang diperkirakan sebagai tempat tinggal Kyai Buchari, yang dikenal sebagai tokoh spiritual yang mendalami bidang keagamaan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar